Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh lokasi, motivasi, media promosi, kompetensi wirausaha terhadap keberhasilan usaha. Sampel penelitian ini adalah para pemilik Usaha Mikro Kecil Menengah  di Kelurahan Tidar utara, Kecamatan Magelang Selatan, Kota Magelang sebanyak 100 responden. Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Alat analisis yang digunakan yaitu regresi linier berganda dengan bantuan program IBM SPSS 25. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa lokasi, motivasi, media promosi, dan kompetensi wirausaha secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keberhasilan usaha. Lokasi secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap keberhasilan usaha, motivasi secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap keberhasilan usaha, media promosi secara parsial tidak berpengaruh terhadap keberhasilan usaha, kompetensi wirausaha secara parsial tidak berpengaruh terhadap keberhasilan usaha.

Keywords

Lokasi Motivasi Usaha Media Promosi Kompetensi Wirausaha Keberhasilan Usaha

Article Details

References

    Aprilianti, L., & Abidin, M. Z. (2021). Pengaruh Efikasi Diri, Motivasi, dan Lokasi terhadap Keberhasilan Usaha pada Usaha Fotocopy Di Kecamatan Banjarmasin Utara, Banjarmasin. Jurnal Ilmu Administrasi Dan Manajemen, 5(2), 54–73.
    Arsiati, & Yulaika, R. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keberhasilan Usaha Pada Industri Kripik Tempe Di Desa Sadang Ngawi. Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Pembelajarannya, 9(2), 167–182.
    Astuti, N. N. T., & Hidayah, K. (2022). Pengaruh Literasi Keuangan, Efikasi Diri, dan Kompetensi Kewirausahaan Terhadap Keberhasilan Usaha Mikro Kecil di Sleman. Seminar Nasional Akuntansi Bisnis Dan Manajemen, 1(1), 240–249.
    Christian, A. B. G., & Rita, M. R. (2016). Peran Penggunaan Informasi Akuntansi Dalam Pengambilan Keputusan Untuk Menunjang Keberhasilan Usaha. Jurnal EBBANK, 7(2), 77–92.
    Ghazali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS (Edisi 9). Universitas Diponegoro.
    Husniyah, A., Basyah, N. A., & Mustofa, A. (2022). Dampak Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Terhadap Pengentasan Kemiskinan dan Pengangguran di Kota Sibolga. Economica Didactica, 2(1), 2354–6360.
    Lestari, A. E. (2022). Pengaruh Disiplin Kerja, Lingkungan Kerja, Kompensasi, Dan Kemampuan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di PT Bank Bni Pejompongan Divisi Sentra Pemrosesan Kredit Konsumer. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia Jakarta.
    Masyitoh, S., Azhad, M. N., & Rahayu, J. (2017). Penerapan Konsep Resources-Based View (Rbv) Dalam Upaya Mempertahankan Keunggulan Bersaing Perusahaan. Jurnal Ilmu Administrasi: Media Pengembangan Ilmu Dan Praktek Administrasi, 14(1), 82–95. https://doi.org/10.31113/jia.v14i1.4
    Nagel, P. J. F., & Suhartatik, A. (2021). Pengaruh Motivasi, Kompetensi Kewirausahaan dan Kreativitas terhadap Keberhasilan Usaha Umkm Makanan Minuman di Surabaya. Seminar Nasional Dan Call For Paper Hubisintek, 1024–1043.
    Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. CV Alfabeta.
    Suriana, D. I. P., Bajari, M., & Bopeng, L. S. (2021). Pengaruh Karakteristik Wirausaha Dan Pemilihan Lokasi Usaha Terhadap Keberhasilan Usaha Dikampung Macuan Distrik Masni Kabupaten Manokwari. Journal of Fiscal and Regional Economy Studies, 4(2), 15–26.